Judul : Pemodelan Grafis Pada Game
Nama : Ery Rivaldi
Kelas : 3IA22
NPM : 53414655
Mata Kuliah : Desain
Pemodelan Grafik
Dosen : Syefani Rahma Deski
- Pemodelan Grafik adalah suatu proses menciptakan objek berupa citra (gambar rancangan, citra komputer) yang dibuat untuk informasi, ilustrasi, atau hiburan yang dibuat melalui aplikasi komputer. Mari kita pahami terlebih dahulu pengertian dari gameitu sendiri.
- Game, dalam bahasa Indonesia kita sebut dengan Permainan, tidak pernah mengenal umur dan status kemasyarakat, semua kalangan boleh menikmati game, tua-muda, kaya-miskin, maupun pria-wanita semua boleh menikmati game. Dan memang game ini selalu bisa menghibur semua kalangan, dan selain menghibur game ini juga mampu memberikan dampak negatif yaitu kecanduan sehingga membuat orang yang memainkannya malas untuk melakukan aktivitas lainnya.
- Animasi, adalah gambar begerak berbentuk dari sekumpulan objek (gambar) yang disusun secara beraturan mengikuti alur pergerakan yang telah ditentukan pada setiap pertambahan hitungan waktu yang terjadi. Gambar atau objek yang dimaksud dalam definisi di atas bisa berupa gambar manusia, hewan, maupun tulisan. Pada proses pembuatannyam sang pembuat animasi atau yang lebih dikenal dengan animator harus menggunakan logika berfikir untuk menentukan alur gerak suatu objek dari keadaan awal hingga keadaan akhir objek tersebut. Perencanaan yang matang dalam perumusan alur gerak berdasarkan logika yang tepat akan menghasilkan animasi yang menarik untuk disaksikan.
- Virtual Reality, atau yang disebut dengan realitas maya adalah teknologi yang memungkinkan pengguna bisa berinteraksi terhadap objek nyata yang disimulasikan menggunakan komputer. Virtual memory sebenarnya adalah lingkungan/ objek yang hanya ada dalam imajinasi yang mempu membangkitkan suasana 3 dimensi sehingga membuat pengguna seolah-olah terlibat secara fisik.Contoh: simulasi penerbangan.
- Hubungan andara Game, Animasi dan Virtual Reality. Hubungan antara ketiga konsep diatas adalah virtual reality adalah gabungan antara ke 2 unsur yang lain yang dikembangkan sedemikian hingga sampai kita mungkin tidak akan dapat membedakan antara dunia nyata dengan dunia virtual.
- Pembuatan desain grafis pada game, Seiring perkembangan dunia game dan teknologi grafis, maka berkembang teruslah model-model yang terus diperkenalkan pada dunia game ini. Mulai dari game Dua Dimensi (2D) hingga game Tiga Dimensi (3D), bahkan ada beberapa game yang sudah memakai teknologi Augmented Reality atau Virtual Reality. Hal ini sedikit banyaknya mempengaruhi seluruh pembuatan game dari perusahaan-perusahaan pembuat game. Bahkan dari vendor-vendor penyedia kartu grafis guna memfasilitasi dan mendukung agar game-game yang keren seperti 3D dapat dan mampu berjalan pada computer.
3. Pembuatan karakter pada blender, Blender adalah program 3D dan animasi yang bersifat open source, bebas untuk dikembangkan oleh penggunanya dan dapat didistribusikan kembali dan bersifat Legal. Blender memiliki video compositor dan intergrated game engine Karya yang dihasilkan tidak ada sifat royalti kepada developer, dan dapat dipublikasikan baik free maupun untuk dikomersilkan. Blender merupakan salah satu program Modeling 3D dan Animation.
Pembuatan
karakter seperti gerak tubuh, mimik wajah dll kita dapat membuat nya di salam
software yang sudah di ceritakan di atas, di dalam BLENDER itu sendiri kita
dapat membuat suatu karakter yang seperti kita inginkan, dalam pembentukan
geraktubuh kita hanya perlu proses rigging atau pemberian tulang di setiap sisi
tuuh karakter agar bisa bergerak aktif.
- Penggabungan Karakter dan animasi menjadi sebuah game 3D atau 4D, 3D dan 4D tidak terlalu berbeda, jadi jika kita diminta untuk menggabungkan atau mengubah dari 3D menjadi 4D hal tersebut masih mungkin dilakukan, dan tidak perlu pengerjaan ulang seperti dari 2D ke 3D.Dan apa itu 3D model, menurut Wikipedia : model 3D merupakan model yang menganut prinsip matematika, jika dalam 2D hanya ada x dan y, maka pada 3D ada x,y,dan z. sedangkan pada 4D sama dengan 3D hanya saja ada efek-efek lain yang akan dirasakan penggunanya seperti getaran, air hujan, dan lain lain yang akan memberika kesan lebih real atau nyata dari pada 2D .Karena saya belum begitu mengerti tentang cara membuat animasi, saya belum bisa berbicara banyak tentang hal ini.Sumber :
0 komentar